Cara Menggunakan Wordpress SEO Plugin ( Yoast SEO ) Terlengkap

Cara Menggunakan Wordpress SEO Plugin (Yoast SEO) Terlengkap


Halo sahabat apa kabar sahabat di pagi hari ini kali ini saya akan membahas tentang wordpress bagi sahabat yang menggunakan Wordpress sahabat harus mengetahui cara menggunakan wordpress SEO Plugin (Yoast SEO) terlengkap yang akan saya bahas ini, bila sahabat masih bingung mengenai SEO plugin (Yoast SEO) silahkan sahabat bertanya melalui kolom komentar yang ada di bagian bawah postingan artikel saya ini selamat membaca dan semoga mendapatkan ilmu yang baru di artikel saya ini.

Kesalhan kebanyakan blogger dalam menggunakan SEO plugin adalah berpikir kalau setelah menginstal dan mensetting plugin SEO mereka, entah itu Wordpress SEO plugin Yoast, All in One SEO Pack atau yang lainnya, mereka pikkir optimasi SEo berhenti sampai di situ saja, itu salah besar sahabat SEO adalah proses tidak bisa di lakukan sekali saja dalam  mengurus blog. SEO itu berjalan berdampingan dan tanpa henti seiring perkembangan blog kita, optimasi SEO selalu di perlukan saat sahabat akan menulis sebuah artikel baru.


3 Langkah Cara Menggunakan Wordpress SEO bya Yoast SEO

Langsung saja kita bahas cara- caranya mulai dari akar sampai ujung-ujungnya tentang cara menggunakan Wordpress SEO plugin ini, berdasarkan pengalaman saya di website yang satuny alagi saya melalukan beberapa hal selama ini langkahnya adalah sebagai berikut saya bagikan khusus utuk sahabat setia pembaca kangkomar.net.


  • Pertama Tentukan tujuan tulisan

Sebuah artikel yang baik itu selalu mempunyai tujuan yang jelas, sahabat harus mengetahui sebenarnya apa yang ingin sahabat sampaikan kepada pembaca blog sahabat. Sehingga menulis tidak alakadarnya dan hanya menambah banyak saja tulisan yang tidak berguna di internet yang sudah begitu banyaknya. Semakin jelas tujuannya, semakin bagus karena semakin jelas akan berguna untuk para pencari informasi atau netter.

Seperti tulisan ini adalah untuk memberi tahu kepada para pembaca tentang cara menggunakan Wordpress SEO plugin, maka dari awal sebelum menulis saya putuskan dulu kata kunci apa yang sekiranya akan di guanakn orang sebeleum menemukan artikel ini di Google.


  • Kedua, Mulai menulis artikel yang SEO Friendly

Sesungguhnya, setelah menentukan kata kunci itu tadi, sahabat sudah setengah perjalanan untuk menulis sebuah artikel yang SEO Friendly, karenan setelah sebuah kata kunci kita tetapkan, Wordpress SEO by Yoast ini akan selalu memantau perkembangan kita saat menyimpan artikel. Lihat pada bagian bawah fokus keyword itu, ada pesan "your focus keyword appear in",  Article heading, page title, page url, content, meta description.



Jika sudah ada akan ada data yes, beserta jumlah berapa kali kata kunci kita ada dalam artikel yang sedang kita tulis, kalau untuk lebih lengkapnya apa saja kekurangan kita, bisa kita lihat di bagain page Analysis, dari page analysis ini terlihat bahwa saya perlu mengoptimalkan artikel dengan menambahkan link ke website luar (outbond link), menambah jumlah kata dalam artikel (minimal 300), menulis meta description, sedang untuk flesch reading ease tidak perlu saya perhatikan, karena memang bahasa indonesia tidak bisa di ukur dengan metode ini.



Untuk poin yang sudah hijau, kalau sahabt belum paham silahkan di jadikan diskusi di kolom komentar kangkomar.net di dalam artikel saya tentang cara menggunakan Wordpress SEO plugin by YOAST ini.

  • Ketiga, Menulis SEO tittle dan meta description

Kita bisa membuat judul postingan (page Title) dan judul tulisan berbeda, mungkin ada yang belum tahu tentang hal ini, judul posting adalah judul yang ada di atas jendela browser kita, kalau di lihat dalam source code halaman biasanya ada di tag (title). Sedangkan judul tulisan adalah judul yang berada di awal artikel ini, paling ata, dari paragraf-paragraf ini.

Meta description adalah kata-kata yang akan di munculkan Google di bawah judul tulisan kita saat tanpa sengaja tulisan kita ada di halaman hasil pencarian. Usahakan meta descripton memuat fokus kata kunci di awal, sekaligus enak di baca dan informatif dengan mempertimbangkan variasi kata kunci yang mungkin di lakukan orang dalam pencarian, misal, "Cara menggunakan Wordpress SEO plugin by Yoast dengnan mudah melalui tiga langkah optimasi sehingga kamu bisa membuat artikel SEO Frindly".

Selain kata kunci utama, saya juga menambahkan "by Yoast" karena saya tahu kat itu juga seirng di gunakan dalam pencarian di ujung kalimat juga ada kata kunci lain yang mungkin di gunakan orang yaitu "membuat artikel SEO friendly".

Sebelum menerepakan cara menggunakan Wordpress SEO saya mempunyai sedikit pesan

Setelah tahu hal ini, saya pernah melihat ada yang menerapkan cara menggunakan Wordpress SEO ini dengan menjadikan tulisannya penuh kata kunci, tapi terkesan berputar-putar tidak karual, jadi mungkin bagus untuk mengelabui Google, namun ke depannya pembaca juga akan tahu kalau blog sahabat tidak layak utnuk di kunjungi untuk kedua kalinya.

Selalu utamakan konten yang berguna dan 100% karya sendiri, itu langkah mutlak kalau sahbaat igin menjadi blogger yang berhasil, ini baru optimasi on-page SEO, masih ada optimasi of page yang perlu sahabat pelajari juga jadi jangan berhenti mencari informasi dan teruslah belajar.Selamat membuat artikel SEO friendly jangan lupa untuk memberikan kritik dan saran karena sangat saya harapkan untuk memajukan kualitas dari blog saya selamat mencoba dan terima kasih telah berkunjung ke dalam blog saya.



1 comments:

avatar
Anonymous 6:33 PM

Excellent Blog! I have been impressed by your thoughts and the way you best local seo company.

Terima kasih sudah mau memberikan komentar anda :v

Maaf jika loading kolom komentar sedikit lama karena masalah kode css yang belum terpecahkan oleh kangkomar.net sekali lagi mohon maaf

A. Jangan malu untuk menyatakan pendapat.
B. Terima kasih jika sahabat mau berkomentar dengan baik.
EmoticonEmoticon