Cara mengedit foto menjadi kepala kartun dengan Android

Cara mengedit foto kepala upin ipin atau kartun animasi lain dengan Android


Kangkomar.net - Cara mengedit foto kepala upin ipin atau kartun animasi lain dengan android, mudah dan cepat. Kangkomar kali ini akan membagikan tips dan trik cara mengedit foto kepala upin ipin atau kartun animasi lain dengan android dengan cepat mudah dan hasilnya sangat membuat kita menjadi tertawa sendiri ketika melihatnya.

Mengedit foto berkepala upin dan ipin atau tokoh lainnya memang sangat lucu dan membuat kita tertawa sendiri seperti orang yang sedang sangat gembira, namun hal tersebut dapat membuat kesenangan tersendiri, apalagi hal ini di lakukan ketika kita berfoto dengan pasangan, ataupun dengan para sahabat, dalam melakukan editi foto ini, sahabat hanya membutuhkan aplikasi edit foto di Smartphone android sahabat, aplikasi tersebut dapat berupa PicSay ataupun PicsArt, sahabat dapat mengunduhnya melalui link Download aplikasi 99APPS, untuk mendapatkan picsay pro secara gratis kita membutuhkan aplikasi pihak ke tiga untuk mengunduh aplikasi picsay pro bukan melalui Google playstore, silahkan download terlebih dahulu software atau aplikasi 99Apps di sini.


Cara Edit foto menjadi kepala kartun upin ipin menggunakan aplikasi PicSay

  1. Pertama, unduh dan instal aplikasi PicSay di samrtphone android sahabat.
  2. Dan jangan sampai ketinggalan juga foto kepala upin ipin yang akan kita gunakan (Sahabat juga bisa mendownload kepala kartun lain selain upin ipin tapi karena kangkomar akan membuat tutorial kepala upin ipin jadi kangkomar menyiapkan gambar kepala upin ipin yang tersedia di Google).
  3. Selanjutnya buka aplikasi PicSay di Smartphone android sahabat dan cari foto yang akan sahabat edit dengan memilih Get a Picture.
  4. Lalu pilih effect, kemudian pilih Insert Picture
  5. Pindahkan atau crop foto upin ipin yang telah sahabat unduh tadi.
  6. Jika sudah selanjutnya posisikan kepala upin ipin tersebut sahabat bisa menggeser, memperbesar, memperkecil kepala upin ipin di sini.
  7. Jika semua sudah sesaui dengan hati silahkan simpan perubahan foto tersebut dengan memilih tandan centang berwarna hijau di bagian kanan atas layar smartphone sahabat, kemuidan pilih Export lalu tab save to album.
Bagaimana mudah bukan ingat kita harus menggunakan PicSay pro bukan PicSay standar jika kita mengunduh melalui Play store maka kita akan di kenakan atau di haruskan membayar sejumlah kurang lebih Rp. 14.000, untuk mendapatkan aplikasi PicSay pro tersebut tapi di blog kangkomar semuanya bisa di dapatkan dengan gratis, untuk aplikasi Picsart sahabat dapat mengunduhnya sendiri melalui Google play store di Smartphone Android sahabat.

Cara Edit Foto Kepala upin ipin dengan aplikasi PicsArt di smartphone android

  1. Pertama yang harus sahabat lakukan adalah mengunduh dan menginstal aplikasi picsArt di smartphone android sahabat.
  2. Jika sudah mengunduh aplikasi PicsArt jangan lupa untuk mengunduh kepala kartun yang akan di gunakan untuk emngedit foto.
  3. Selanjutnya buka aplikasi PicsArt yang telah sahabat unduh dan cari foto yang akan di edit.
  4. Edit foto yang menjadi background dengan tools dan curve
  5. Untuk memasukan foto kepala upin ipin , gunakan add photo pada menu sahabat dapat memposisikan kepala upin ipin tersebut sesuai dengan keinginana sahabat.
  6. Jika sudah pada posisi yang sesuai, atur Opacity gambar agar sahabat dapat mengedit posisi potongan gambar kepala tersebut, gunakan Erasser agar gambar kepalanya pas dan tidak menggantung.
  7. Jika sudah, klik tanda centang yang ada di bagian pojok kanan atas layar smartphone android sahabat, namun saran kangkomar pastikan Opacity poto sahabat sudah kembali ke posisi 100%.
  8. Dan selesai lihat hasilnya.

Demikian itu artikel cara mengedit foto menjadi kepala kartun upin ipin dengna Smartphone android yang dapat kangkomar bagikan kepada seluruh pembaca kangkomar.net semoga bermanfaat dan jika da pertanyaan atau segala hal yang menyangkut tentang artikel di atas silahkan tanyakan langsung saja kepada kangkomar melalui kolom komentar di bawah ini sampai jumpa dan terima kasih jangan lupa berbahagia dan sukses selalu untuk sahabat kangkomar.

2 comments

avatar

Terima kasih tutorialnya kang komar, saya akan coba praktekan..

avatar

silahkan langsung di praktekan semoga berhasil

Terima kasih sudah mau memberikan komentar anda :v

Maaf jika loading kolom komentar sedikit lama karena masalah kode css yang belum terpecahkan oleh kangkomar.net sekali lagi mohon maaf

A. Jangan malu untuk menyatakan pendapat.
B. Terima kasih jika sahabat mau berkomentar dengan baik.
EmoticonEmoticon